Ishan adalah anak yang tidak bisa membaca dan menulis diusianya yang ke-8, padahal teman sebayanya sudah bisa melakukan hal itu semua. Dan karena hal yang disebut "bersaing", maka Ishan pun dipaksa melakukan itu semua. Sehingga saat dia tidak mampu lagi, maka dia pun akhirnya dikirim ke asrama agar menjadi disiplin. Tapi disanapun tidak merubah keadaan, yang ada Ishan malah semakin tertekan dan menjadi depresi.
Leave a Comment.